Yellow Watermelon Bingsu

Resep Yellow Watermelon Bingsu

Anugrah Lestari

Anugrah Lestari

5.0

(1 Rating)

Bingsu merupakan salah satu dessert ala Korea yang sangat digemari ketika musim panas tiba. Kali ini disajikan dengan potongan buah semangka kuning. YLihat Selengkapnya

Bahan Utama

200 ml susu cair, bekukan

1 iris semangka, iris

1 sdm susu kental manis

1 sdm sirup coco pandan

Cara Membuat

Hancurkan susu cair yang sudah dibekukan.

Langkah 1

Hancurkan susu cair yang sudah dibekukan.

Kemudian masukkan ke dalam wadah.

Langkah 2

Kemudian masukkan ke dalam wadah.

Tambahkan semangka.

Langkah 3

Tambahkan semangka.

Tuang susu kental manis.

Langkah 4

Tuang susu kental manis.

Tambahkan sirup coco pandan. Sajikan.

Langkah 5

Tambahkan sirup coco pandan. Sajikan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan: