Wedang Janggelan Nangka

Resep Wedang Janggelan Nangka

Happy Endahsa

Happy Endahsa

5.0

(1 Rating)

Enak juga disajikan dengan es batu.

Bahan Utama

350 g cincau hitam

Secukupnya nangka

100 g gula merah, sesuaikan selera

1 lbr daun pandan

1 ltr - 1,2 ltr air

Sejumput garam

Cara Membuat

Rebus air, gula merah, dan pandan sampai mendidih. Beri sejumput garam. Aduk. Biarkan hangat (Jumlah gula bisa disesuaikan dengan selera atau kebutuhan).

Langkah 1

Rebus air, gula merah, dan pandan sampai mendidih. Beri sejumput garam. Aduk. Biarkan hangat (Jumlah gula bisa disesuaikan dengan selera atau kebutuhan).

Bilas cincau. Iris-iris kecil sesuai selera. Bilas dengan air minum dan tiriskan. Letakkan di baskom.

Langkah 2

Bilas cincau. Iris-iris kecil sesuai selera. Bilas dengan air minum dan tiriskan. Letakkan di baskom.

Iris-iris kecil nangka.

Langkah 3

Iris-iris kecil nangka.

Saring air gula merah ke cincau.

Langkah 4

Saring air gula merah ke cincau.

Tuang secukupnya ke dalam gelas. Lalu beri topping nangka. Sajikan.

Langkah 5

Tuang secukupnya ke dalam gelas. Lalu beri topping nangka. Sajikan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait