Asinan Kedondong

Resep Asinan Kedondong

Rayna Kitchen

Rayna Kitchen

5.0

(1 Rating)

Seger banget

Bahan Utama

400 gr kedondong mengkal

300 ml air

70 gr gula merah

4 buah cabai rawit, geprek

1/2 sdt garam

4 biji asam jawa

Cara Membuat

Kupas kedondong kemudian cuci bersih diair mengalir.

Langkah 1

Kupas kedondong kemudian cuci bersih diair mengalir.

Potong-potong kedondong sesuai selera.

Langkah 2

Potong-potong kedondong sesuai selera.

Rebus air, cabai, air asam, garam dan gula merah hingga gula larut. Matikan api.

Langkah 3

Rebus air, cabai, air asam, garam dan gula merah hingga gula larut. Matikan api.

Masukkan potongan kedondong. Biarkan hingga kuah dingin.

Langkah 4

Masukkan potongan kedondong. Biarkan hingga kuah dingin.

Setelah dingin disuhu ruang. Masukkan kedalam wadah kedap udara. Simpan dikulkas minimal 3 jam.

Langkah 5

Setelah dingin disuhu ruang. Masukkan kedalam wadah kedap udara. Simpan dikulkas minimal 3 jam.

Sajikan dingin.

Langkah 6

Sajikan dingin.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan: