Zunita Salim
5.0
(1 Rating)
Seger banget😍
Advertisement
Langkah 1
Kupas rambutan dan buang bijinya. Kalau tidak mau buang bijinya juga tidak apa-apa.
Langkah 2
Beri irisan lemon pada wadah rambutan. Beri juga secukupnya perasan air lemon.
Langkah 3
Haluskan cabe rawit, cabe merah keriting dan garam.
Langkah 4
Masukkan bumbu halus, asam Jawa, gula pasir dalam panci.
Langkah 5
Tambahkan air matang.
Langkah 6
Masak hingga air mendidih kemudian biarkan hingga air dingin.
Langkah 7
Kemudian saring airnya diwadah rambutan.
Langkah 8
Tutup wadahnya dan simpan dikulkas selama semalam. Siap dinikmati keesokan harinya. Seger banget.
Yuk rating resep ini.
Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.
Belum ada recook di resep ini
Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!
Diskusi ()
Lihat Semua