Ayam Bakar Sederhana

Resep Ayam Bakar Sederhana

Elsa Agustina

Elsa Agustina

5.0

(1 Rating)

Menu masakan untuk sehari hari. Biasanya mengolah daging ayam selalu digoreng atau disayur, sekarang aku coba dengan dibakar. Selamat mencoba resepnyaLihat Selengkapnya

Bahan Utama

1/2 kg ayam

5 lembar daun jeruk

2 batang serai

250 ml air kelapa

Bumbu halus :

7 buah cabai merah keriting

6 siung bawang merah

2 siung bawang putih

2 butir kemiri

2 ruas kencur

1 ruas jahe

1 ruas kunyit

1 sdt ketumbar bubuk

Sejumput garam dan penyedap

Sejumput gula

Lainnya :

2 sdm kecap manis

Minyak goreng

Grill pan

Alat & Perlengkapan

grill

Grill Pan

Cara Membuat

Cuci bersih potongan ayam, sisihkan.

Langkah 1

Cuci bersih potongan ayam, sisihkan.

Tumis bumbu hingga matang, tambahkan daun jeruk dan serai.

Langkah 2

Tumis bumbu hingga matang, tambahkan daun jeruk dan serai.

Masukan ayam, tambahkan garam, penyedap, gula dan kecap manis. Aduk sebentar.

Langkah 3

Masukan ayam, tambahkan garam, penyedap, gula dan kecap manis. Aduk sebentar.

Tuang 250ml air kelapa, rebus hingga air menyusut.

Langkah 4

Tuang 250ml air kelapa, rebus hingga air menyusut.

Pisahkan ayam dan bumbunya untuk nanti dibakar.

Langkah 5

Pisahkan ayam dan bumbunya untuk nanti dibakar.

Panaskan grill pan, olesi minyak goreng. Bakar ayam sambil olesi dengan sisa bumbu hingga matang.

Langkah 6

Panaskan grill pan, olesi minyak goreng. Bakar ayam sambil olesi dengan sisa bumbu hingga matang.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan: