Sate Pisang Crispy

Resep Sate Pisang Crispy

Aura Shareen

Aura Shareen

5.0

(1 Rating)

Cemilan praktis dan renyah

Bahan Utama

5 buah pisang kepok

3 sdm tepung terigu

2 sdm tepung beras

2 sdm gula pasir

1/2 sdt vanile

Sejumput garam

Secukupnya air

Secukupnya minyak goreng

Secukupnya tepung panir

Secukupnya coklat leleh dan springkle

Alat & Perlengkapan

Piring

Piring Saji

Cara Membuat

Siapkan bahan

Langkah 1

Siapkan bahan

Potong pisang sesuai selera

Langkah 2

Potong pisang sesuai selera

Campurkan semua bahan kecuali panir dan pisang aduk hingga rata dan tidak bergelindir

Langkah 3

Campurkan semua bahan kecuali panir dan pisang aduk hingga rata dan tidak bergelindir

Masukan potongan pisang ke dalam adonan tepung basah

Langkah 4

Masukan potongan pisang ke dalam adonan tepung basah

Lalu balur ke dalam tepung panir

Langkah 5

Lalu balur ke dalam tepung panir

Lakukan hingga adonan habis. Bisa langsung digoreng bisa juga disimpan kulkas

Langkah 6

Lakukan hingga adonan habis. Bisa langsung digoreng bisa juga disimpan kulkas

Panaskam minyak,  goreng pisang hingga kecoklatan angkat lalu tiriskan.

Langkah 7

Panaskam minyak, goreng pisang hingga kecoklatan angkat lalu tiriskan.

Setelah pisang dingin tusuk pisang satu persatu ke lidi lalu tata di atas piring beri toping lelehan coklat dan taburan springkle

Langkah 8

Setelah pisang dingin tusuk pisang satu persatu ke lidi lalu tata di atas piring beri toping lelehan coklat dan taburan springkle

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait