Belut oseng kollosal

Resep Belut oseng kollosal

Ardi eka wardana

Ardi eka wardana

5.0

(1 Rating)

Perpaduan antara masakan khas jawa dan masakan milenial alla resto

Bahan Utama

1/2kg belut sawah yang sudah di bersih kan dan di potong persegi panjang

30mg: cabe merah

6 siung: 3bawang putih

5 siung: bawang merah

1sd: kaldu jamur

1/2sd: lada bubuk

1/2sd: gulla pasir

3sd: minyak goreng

3 lembar: daun jeruk

1/2mg: garam

Alat & Perlengkapan

Sendok

Advertisement

Cara Membuat

Goreng belut sawah yang sudah di potong potong persegi panjang dengan suhu 130c./sampai agak kecoklatan jangan terlalu kering kurang lebih 7 menit

Langkah 1

Goreng belut sawah yang sudah di potong potong persegi panjang dengan suhu 130c./sampai agak kecoklatan jangan terlalu kering kurang lebih 7 menit

Tiriskan dengan tisyu agar tidak terlalu banyak minyak.

Langkah 2

Tiriskan dengan tisyu agar tidak terlalu banyak minyak.

Potong daun jeruk 3 lembar

Langkah 3

Potong daun jeruk 3 lembar

Coper/ cincang bawang putih,bawang merah,cabe merah dan 3 sendok minyak goreng

Langkah 4

Coper/ cincang bawang putih,bawang merah,cabe merah dan 3 sendok minyak goreng

Setelah di cop/cincang,tumis semua bahan sampai ke emasan,

Langkah 5

Setelah di cop/cincang,tumis semua bahan sampai ke emasan,

Masuk kan cabe rawit yang sudah di potong potong,daun jeruk,lada,gula,garam& kaldu jamur sampai bahan tercampur rata tumis kembali sampai warna merah tuwa.

Langkah 6

Masuk kan cabe rawit yang sudah di potong potong,daun jeruk,lada,gula,garam& kaldu jamur sampai bahan tercampur rata tumis kembali sampai warna merah tuwa.

Masuk kan belut sawah yang sudah di tiriskan tadi.

Langkah 7

Masuk kan belut sawah yang sudah di tiriskan tadi.

Aduk sampai merata dan siap untuk di hidangkan.

Langkah 8

Aduk sampai merata dan siap untuk di hidangkan.

Plating tambah kan jeruk nipis 1 slice,dan irisan daun jeruk bila perlu

Langkah 9

Plating tambah kan jeruk nipis 1 slice,dan irisan daun jeruk bila perlu

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement