Bihun Goreng Jamur Kuping

Resep Bihun Goreng Jamur Kuping

Wennita Utami

Wennita Utami

5.0

(1 Rating)

Jamur kuping ternyata tidak hanya enak di jadikan soup. Dicampur dengan bihun juga enak.

Bahan Utama

1 keping bihun jagung

3 kelopak jamur kuping

1 buah wortel

1 butir telur

1 batang daun bawang

1 batang seledri

2 siung bawang merah

1 siung bawang putih

1 sdm saos raja rasa

1/2 sdt merica bubuk

Minyak secukupnya, untuk menumis

1 sdt minyak wijen

Kaldu jamur secukupnya

Alat & Perlengkapan

Piring

Piring Saji

Cara Membuat

Potong-potong wortel, jamur kuping sesuai selera, potong kecil seledri dan daun bawang.

Langkah 1

Potong-potong wortel, jamur kuping sesuai selera, potong kecil seledri dan daun bawang.

Tumis bawang merah dan bawang putih hingga wangi.

Langkah 2

Tumis bawang merah dan bawang putih hingga wangi.

Lalu masukkan telor, buat orak-arik.

Langkah 3

Lalu masukkan telor, buat orak-arik.

Masukkan wortel, aduk-aduk.

Langkah 4

Masukkan wortel, aduk-aduk.

Tambahkan jamur kuping, aduk rata. Tumis hingga wortel dan jamur kuping layu.

Langkah 5

Tambahkan jamur kuping, aduk rata. Tumis hingga wortel dan jamur kuping layu.

Beri merica bubuk, kaldu jamur, dan saos raja rasa. Aduk rata.

Langkah 6

Beri merica bubuk, kaldu jamur, dan saos raja rasa. Aduk rata.

Masukkan bihun, seledri dan daun bawang, aduk cepat.

Langkah 7

Masukkan bihun, seledri dan daun bawang, aduk cepat.

Tambahkan minyak wijen. Aduk rata.

Langkah 8

Tambahkan minyak wijen. Aduk rata.

Masak hingga mie agak kering, koreksi rasa dan matikan api. Salin ke piring saji.

Langkah 9

Masak hingga mie agak kering, koreksi rasa dan matikan api. Salin ke piring saji.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan: