Bihun Nyemek Bumbu Seblak

Resep Bihun Nyemek Bumbu Seblak

Lili Jamilah

Lili Jamilah

5.0

(1 Rating)

Resep ini simpel dan enak

Bahan Utama

150 gr bihun

1 buah sosis

1/2 tahu sutra

60 gr pakcoy

Secukupnya minyak untuk menumis

Bumbu halus

4 siung bawang putih

2 buah cabe merah

1 buah cabe rawit

1 cm kencur

1 sdt garam

1/2 sdt kaldu ayam

Sejumput gula

Advertisement

Cara Membuat

Potong pakcoy, sosis serta tahu sutra sesuai selera

Langkah 1

Potong pakcoy, sosis serta tahu sutra sesuai selera

Haluskan semua bumbu

Langkah 2

Haluskan semua bumbu

Panaskan minyak, kemudian tumis bumbu halus

Langkah 3

Panaskan minyak, kemudian tumis bumbu halus

Setelah bumbu harum masukan air, garam, gula, dan kaldu ayam, tunggu hingga mendidih

Langkah 4

Setelah bumbu harum masukan air, garam, gula, dan kaldu ayam, tunggu hingga mendidih

Selanjutkan masukan bihun, sosis, pakcoy, tahu sutra, masak hingga matang

Langkah 5

Selanjutkan masukan bihun, sosis, pakcoy, tahu sutra, masak hingga matang

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait