Bolu Jadul Kering Panggang #JagoMasakMinggu2Periode2

Resep Bolu Jadul Kering Panggang #JagoMasakMinggu2Periode2

Gemmy's Kitchen

Gemmy's Kitchen

4.0

(19 Rating)

Cocok untuk minum teh di kala sore hari.

Bahan Utama

2 butir telur

100 gr terigu

100 gr gula pasir

1/4 sdt vanilla susu

1/4 sdt pasta cokelat

Alat & Perlengkapan

Spatula

Oven

Sendok

Plastik Segitiga

Spatula Kue

Cara Membuat

Mixer telur dan essence vanila hingga mengembang gunakan speed rendah.

Langkah 1

Mixer telur dan essence vanila hingga mengembang gunakan speed rendah.

Masukkan gula secara bertahap aku tiga tahap.

Langkah 2

Masukkan gula secara bertahap aku tiga tahap.

Mixer dengan speed tinggi hingga kental dan berjejak.

Langkah 3

Mixer dengan speed tinggi hingga kental dan berjejak.

Masukkan terigu sambil diayak lalu turunkan speed ke paling rendah mixer asal rata saja lalu rapikan dengan spatula hingga homogen.

Langkah 4

Masukkan terigu sambil diayak lalu turunkan speed ke paling rendah mixer asal rata saja lalu rapikan dengan spatula hingga homogen.

Ambil adonan 2 sendok makan lalu beri pasta coklat aduk rata sisanya biarkan putih masing-masing warna masukkan ke plastik segitiga.

Langkah 5

Ambil adonan 2 sendok makan lalu beri pasta coklat aduk rata sisanya biarkan putih masing-masing warna masukkan ke plastik segitiga.

Masukkan adonan putih ke cetakan sebanyak 3/4 bagian lalu beri motif menggunakan adonan yang sudah diberi pasta coklat sesuai selera panggang hingga matang selama 25 menit kenali oven masing-masing. Sajikan.

Langkah 6

Masukkan adonan putih ke cetakan sebanyak 3/4 bagian lalu beri motif menggunakan adonan yang sudah diberi pasta coklat sesuai selera panggang hingga matang selama 25 menit kenali oven masing-masing. Sajikan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan: