Brengkes Cue Belimbing Kemangi

Resep Brengkes Cue Belimbing Kemangi

Rayna Kitchen

Rayna Kitchen

5.0

(1 Rating)

Sedeeepnyaaaa poooolll, bikin kalap nasi.

Bahan Utama

5 ekor pindang cue

1 buah tomat, potong panjang

5 buah belimbing wuluh, iris tipis

4 tangkai kemangi, ambil daunnya saja

1/2 sdt garam

1/2 sdt kaldu bubuk

Secukupnya daun pisang

Secukupnya tusuk lidi

Bumbu Halus :

3 buah cabai merah keriting

2 buah cabai merah besar

3 buah cabai rawit

5 siung bawang merah

3 siung bawang putih

1/2 sdt ketumbar bubuk

1 cm jahe

1 cm kunyit

2 butir kemiri

Alat & Perlengkapan

Blender

Teflon

Cara Membuat

Siapkan bahan, kemudian cuci bersih.

Langkah 1

Siapkan bahan, kemudian cuci bersih.

Blender semua bahan bumbu halus.

Langkah 2

Blender semua bahan bumbu halus.

Campurkan semua bahan, lalu tambahkan garam dan kaldu bubuk. Aduk rata.

Langkah 3

Campurkan semua bahan, lalu tambahkan garam dan kaldu bubuk. Aduk rata.

Ambil selembar daun pisang, kemudian beri 1-2 sdm adonan. Bungkus dan semat ujungnya dengan lidi.

Langkah 4

Ambil selembar daun pisang, kemudian beri 1-2 sdm adonan. Bungkus dan semat ujungnya dengan lidi.

Kukus selama 30 menit hingga matang, kemudian angkat.

Langkah 5

Kukus selama 30 menit hingga matang, kemudian angkat.

Panggang di atas teflon selama 10 menit, sambil dibolak-balik.

Langkah 6

Panggang di atas teflon selama 10 menit, sambil dibolak-balik.

Sajikan hangat.

Langkah 7

Sajikan hangat.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan: