Lina Dwi S
5.0
(1 Rating)
Bubur sumsum lazimnya disajikan dengan saus gula merah dan bubur sumsum biasanya berwarna putih. Kali ini buat dengan dicampur buah naga untuk buburny
Advertisement
Langkah 1
Masukkan tepung beras, santan bubuk, dan daun pandan ke panci
Langkah 2
Beri air, buah naga, gula, garam, dan vanili bubuk. Aduk jangan sampai ada yang menggumpal
Langkah 3
Masak dengan api kecil hingga mengental. Matikan api
Langkah 4
Campur bahan kuah, aduk hingga gula larut. Untuk tingkat kemanisannya bisa disesuaikan
Langkah 5
Ambil bubur sumsum, lalu siram dengan kuah susu. Jika kurang manis, untuk penyajiannya tambahkan kental manis sesuai selera
Yuk rating resep ini.
Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.
Belum ada recook di resep ini
Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!
Diskusi ()
Lihat Semua