Chewy Red Velvet Cookies

Resep Chewy Red Velvet Cookies

Dinda Arya Setyarini

Dinda Arya Setyarini

5.0

(1 Rating)

Yukk kita buat kue sajian untuk lebaran 🥰💖

Bahan Utama

55 gr unsalted butter

55 gr margarin

80 gr gula palem

20 gr gula pasir

1 butir telur ayam

1/4 sdt garam

1 sdm tepung maizena

180 gr tepung terigu

1/2 sdt baking powder

2 tetes pasta red velvet

4 sdm white chocochip

Topping :

2 sdm white chocochip

Advertisement

Cara Membuat

Kocok pakai whisk gula palem, gula pasir, unsalted butter, margarin & garam sampai merata putih.

Langkah 1

Kocok pakai whisk gula palem, gula pasir, unsalted butter, margarin & garam sampai merata putih.

Masukkan telur & pasta red velvet, kocok rata.

Langkah 2

Masukkan telur & pasta red velvet, kocok rata.

Ayak tepung maizena, tepung terigu & baking powder. Masukkan ke bahan basah, aduk rata. Masukkan white chocochip, aduk rata.

Langkah 3

Ayak tepung maizena, tepung terigu & baking powder. Masukkan ke bahan basah, aduk rata. Masukkan white chocochip, aduk rata.

Masukkan adonan ke cling wrap, simpan di kulkas 1 jam.

Langkah 4

Masukkan adonan ke cling wrap, simpan di kulkas 1 jam.

Bulatkan adonan, susun di loyang agak berjauhan & beri topping white chocochip. Panaskan oven. Panggang kue di oven suhu 180°C selama 15 menit. Siap dihidangkan.

Langkah 5

Bulatkan adonan, susun di loyang agak berjauhan & beri topping white chocochip. Panaskan oven. Panggang kue di oven suhu 180°C selama 15 menit. Siap dihidangkan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait