Chilli Oil #ImlekanDiYummy

Resep Chilli Oil #ImlekanDiYummy

Michico Octavian

Michico Octavian

5.0

(2 Rating)

cocok untuk cocolan dimsum,mie rebus dan chinese food yang lain nya. saya pakai resep chef devina hermawan

Bahan Utama

200 gr cabe kering

350 ml minyak goreng

secukupnya garam

secukupnya penyedap

secukupnya gula pasir

2 sdm kecap asin

Bumbu Halus:

90 gr bawang merah

100 gr bawang putih

2 sdm ebi

Alat & Perlengkapan

Chopper

Advertisement

Cara Membuat

cuci bersih cabe dan keringkan dengan tisu dapur kemudian giling kasar menggunakan chopper.

Langkah 1

cuci bersih cabe dan keringkan dengan tisu dapur kemudian giling kasar menggunakan chopper.

cuci bersih bawang dan ebi kemudian haluskan.

Langkah 2

cuci bersih bawang dan ebi kemudian haluskan.

panaskan minyak goreng tumis bumbu halus hingga harum dan tidak berbuih.

Langkah 3

panaskan minyak goreng tumis bumbu halus hingga harum dan tidak berbuih.

masukan cabe tambahkan garam,gula dan penyedap tes rasa masak pakai api kecil hingga minyak berwarna merah tambahkan kecap asin aduk sebentar dan matikan api.

Langkah 4

masukan cabe tambahkan garam,gula dan penyedap tes rasa masak pakai api kecil hingga minyak berwarna merah tambahkan kecap asin aduk sebentar dan matikan api.

setelah chilli oil dingin simpan di wadah kedap udara diamkan semalam baru di nikmati.

Langkah 5

setelah chilli oil dingin simpan di wadah kedap udara diamkan semalam baru di nikmati.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait