Cookies Tempe Choco #JagoMasakMaret

Resep Cookies Tempe Choco #JagoMasakMaret

Elsa Agustina

Elsa Agustina

5.0

(5 Rating)

Tempe merupakan bahan pangan khas Indonesia yang memiliki kandungan protein tinggi dan gizi lainnya sehingga banyak peminat dikalangan masyarakat kareLihat Selengkapnya

Bahan Utama

230 gr tepung terigu

100 gr tempe

150 gr gula pasir

120 gr margarin

2 butir kuning telur

2 sdm cokelat bubuk

2 sachet susu bubuk instan

Biji wijen secukupnya

Alat & Perlengkapan

Garpu

Oven

Parutan Keju

Cara Membuat

Parut tempe dengan parutan keju, lalu sisihkan.

Langkah 1

Parut tempe dengan parutan keju, lalu sisihkan.

Siapkan wadah, masukkan tepung terigu, gula pasir, dan cokelat bubuk.

Langkah 2

Siapkan wadah, masukkan tepung terigu, gula pasir, dan cokelat bubuk.

Tambahkan kuning telur, susu bubuk, dan parutan tempe, lalu aduk rata.

Langkah 3

Tambahkan kuning telur, susu bubuk, dan parutan tempe, lalu aduk rata.

Terakhir beri margarin, lalu uleni hingga kalis dan adonan sudah bisa dibentuk.

Langkah 4

Terakhir beri margarin, lalu uleni hingga kalis dan adonan sudah bisa dibentuk.

Bulatkan adonan, lalu pipihkan dengan garpu. Taburi wijen di atasnya.

Langkah 5

Bulatkan adonan, lalu pipihkan dengan garpu. Taburi wijen di atasnya.

Panggang dengan suhu 160°C selama 20-25 menit atau sesuaikan dengan oven masing-masing. Setelah kue dingin, lalu masukkan ke dalam toples.

Langkah 6

Panggang dengan suhu 160°C selama 20-25 menit atau sesuaikan dengan oven masing-masing. Setelah kue dingin, lalu masukkan ke dalam toples.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Laylla gama

Laylla gama

Cookies Tempe Choco #JagoMasakMaret

Pembuatan Resep

Simpel

Penilaian Resep

Enak

Hallo mba recook resep nya.. Ini aku bikin versi asin pedas nya....Lihat selengkapnya

Diskusi ()

Lihat Semua

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait