Cucur Pandan Bersarang Anti Gagal #JagoMasakMinggu8

Resep Cucur Pandan Bersarang Anti Gagal #JagoMasakMinggu8

Sonia

Sonia

5.0

(3 Rating)

Cucur ini di buat tanpa mixer, bahannya pun mudah di dapat.

Bahan Utama

125 gr tepung beras

100 gr tepung terigu

60 gr gula pasir

1/2 sdt pewarna makanan perisa pandan (hijau)

1/2 sdt garam

200 ml air

Advertisement

Cara Membuat

Tuang tepung beras ke dalam wadah, kemudian di lanjutkan tepung, terigu, masing masing sesuai takarannya.

Langkah 1

Tuang tepung beras ke dalam wadah, kemudian di lanjutkan tepung, terigu, masing masing sesuai takarannya.

Kemudian masukkan air gula dan garam yang sudah di masak terlebih dahulu, lalu di lanjutkan menuangkan pewarna makanan 1 sdt, aduk hingga rata.

Langkah 2

Kemudian masukkan air gula dan garam yang sudah di masak terlebih dahulu, lalu di lanjutkan menuangkan pewarna makanan 1 sdt, aduk hingga rata.

Tutup adonan dengan kain serbet, dan diamkan selama 20 menit.

Langkah 3

Tutup adonan dengan kain serbet, dan diamkan selama 20 menit.

Panaskan minyak, kemudian tuangkan adonan cucur, biarkan permukaannya mengembang sempurna sampai ke tengah.

Langkah 4

Panaskan minyak, kemudian tuangkan adonan cucur, biarkan permukaannya mengembang sempurna sampai ke tengah.

Lalu angkat menggunakan lidi. Jangan di balik!

Langkah 5

Lalu angkat menggunakan lidi. Jangan di balik!

Sajikan selagi hangat.

Langkah 6

Sajikan selagi hangat.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait