Cumi Udang Saus Padang

Resep Cumi Udang Saus Padang

Nirastorytummy

Nirastorytummy

5.0

(1 Rating)

Resep dari chef Devina ini selalu menjadi andalan ketika membuat cumi saus Padang. Untuk tambahan sayurannya optional. Yuk dicoba!

Bahan Utama

200 gram cumi-cumi

100 gram udang

100 gram zukini

100 gram wortel

1 sdm saus tiram

2 sdm saus sambal

1 sdt kaldu jamur

1/2 sdt gula pasir

50 ml air

1/4 buah jeruk lemon

Secukupnya minyak goreng

Secukupnya garam

Bahan Bumbu Halus:

4 siung bawang merah

1 siung bawang putih

6 buah cabe merah keriting

Advertisement

Cara Membuat

Beri 1/2 perasan jeruk lemon dan garam, diamkan.

Langkah 1

Beri 1/2 perasan jeruk lemon dan garam, diamkan.

Cara supaya cumi-cumi empuk dan tidak alot, panaskan minyak, kemudian goreng sebentar cumi dan udang, kemudian tiriskan.

Langkah 2

Cara supaya cumi-cumi empuk dan tidak alot, panaskan minyak, kemudian goreng sebentar cumi dan udang, kemudian tiriskan.

Cara membuat saus padang, tumis bumbu halus hingga wangi.

Langkah 3

Cara membuat saus padang, tumis bumbu halus hingga wangi.

Tambahkan air, masukkan wortel dan zukini, masak hingga wortel matang, kemudian tambahkan saus tiram, saus sambal, kaldu jamur dan gula pasir, koreksi rasa.

Langkah 4

Tambahkan air, masukkan wortel dan zukini, masak hingga wortel matang, kemudian tambahkan saus tiram, saus sambal, kaldu jamur dan gula pasir, koreksi rasa.

Masukan cumi-cumi dan udang, masak sebentar lalu sajikan.

Langkah 5

Masukan cumi-cumi dan udang, masak sebentar lalu sajikan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait