Dimsum Daun kelor #JagoMasakMinggu3Periode2

Resep Dimsum Daun kelor #JagoMasakMinggu3Periode2

Lulu aja

Lulu aja

5.0

(1 Rating)

Resep enak dan mudah.

Bahan Utama

100 gr daun kelor

2 butir tahu, ukuran 5 cm x 4 cm

8 lembar kulit lumpia, ukuran 15 cm

1 buah wortel ukuran sedang, iris halus

1 batang daun bawang, cincang

75 gr tepung terigu

1 siung bawang putih ukuran sedang, cincang halus

2 sdt garam

1 sdt penyedap jamur

Alat & Perlengkapan

Sendok

Cara Membuat

Pisahkan daun kelor dengan batangnya, lalu cuci bersih.

Langkah 1

Pisahkan daun kelor dengan batangnya, lalu cuci bersih.

Rebus kira-kira 3 menit dengan air mendidih, tiriskan.

Langkah 2

Rebus kira-kira 3 menit dengan air mendidih, tiriskan.

Cincang wortel dan daun bawang.

Langkah 3

Cincang wortel dan daun bawang.

Tahu putih dihaluskan dengan sendok.

Langkah 4

Tahu putih dihaluskan dengan sendok.

Tambahkan tepung terigu, bawang putih, garam, penyedap ke dalam adonan tahu, aduk sampai rata.

Langkah 5

Tambahkan tepung terigu, bawang putih, garam, penyedap ke dalam adonan tahu, aduk sampai rata.

Tambahkan daun kelor dan daun bawang ke dalam adonan tahu, lalu aduk rata.

Langkah 6

Tambahkan daun kelor dan daun bawang ke dalam adonan tahu, lalu aduk rata.

Bungkus adonan dengan kulit lumpia, tambahkan wortel cincang dibagian atasnya. Kukus 20 menit.

Langkah 7

Bungkus adonan dengan kulit lumpia, tambahkan wortel cincang dibagian atasnya. Kukus 20 menit.

Siap dinikmati dengan saus sambal.

Langkah 8

Siap dinikmati dengan saus sambal.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan: