Es Puding Cantik

Resep Es Puding Cantik

Adhitya Indrayana

Adhitya Indrayana

5.0

(1 Rating)

Yuk ramaikan eventnya. Cobain segernya es puding.

Puding Cokelat

1 bks jelly cokelat

1 sdm dark cokelat bubuk

5 sdm gula pasir

500 ml air

1 bks kental manis cokelat

Puding Matcha

1 bks jelly instan plain

3 sdm bubuk rasa matcha

5 sdm gula pasir

500 ml air

200 ml susu fullcream

Puding Sirsak

1 bks agar-agar putih

5 sdm sirup sirsak

3 sdm gula pasir

1 bks susu kental manis putih

500 ml air

Setup Nanas

1 buah nanas

700 ml air

7 sdm gula pasir

1 buah kayu manis

Kolang Kaling

1 bks kolang kaling

1 sdt pewarna makanan merah

700 ml air

7 sdm gula pasir

Bahan Es

Secukupnya es batu

Secukupnya sirup vanilla

1 bks skm putih

1 botol soda rasa lemon

Advertisement

Cara Membuat

Siapkan semua bahan. Cuci bersih kolang kaling, siapkan panci dan masukkan semua bahan kolang kaling. Masak hingga airnya berkurang. Matikan kompor dan diamkan hingga dingin.

Langkah 1

Siapkan semua bahan. Cuci bersih kolang kaling, siapkan panci dan masukkan semua bahan kolang kaling. Masak hingga airnya berkurang. Matikan kompor dan diamkan hingga dingin.

Kupas nanas, cuci bersih, dan potong kecil-kecil. Siapkan panci, masukkan semua bahan setup nanas, dan masak hingga airnya berkurang. Matikan kompor dan dinginkan.

Langkah 2

Kupas nanas, cuci bersih, dan potong kecil-kecil. Siapkan panci, masukkan semua bahan setup nanas, dan masak hingga airnya berkurang. Matikan kompor dan dinginkan.

Siapkan panci, masukkan bahan puding dan aduk terus menerus hingga matang. Lakukan langkah yang sama untuk puding cokelat dan puding matcha.

Langkah 3

Siapkan panci, masukkan bahan puding dan aduk terus menerus hingga matang. Lakukan langkah yang sama untuk puding cokelat dan puding matcha.

Siapkan cetakan, dan dinginkan hingga mengeras. Masukkan kedalam kulkas setelah tidak panas.

Langkah 4

Siapkan cetakan, dan dinginkan hingga mengeras. Masukkan kedalam kulkas setelah tidak panas.

Siapkan wadah, masukkan es batu, sirup vanila, dan kental manis putih.

Langkah 5

Siapkan wadah, masukkan es batu, sirup vanila, dan kental manis putih.

Keluarkan puding, setup nanas, dan kolang kaling dari kulkas.

Langkah 6

Keluarkan puding, setup nanas, dan kolang kaling dari kulkas.

Tambahkan kolang kaling, setup nanas, dan puding. Tambahkan minuman soda. Sajikan dan nikmati selagi dingin. Selamat mencoba.

Langkah 7

Tambahkan kolang kaling, setup nanas, dan puding. Tambahkan minuman soda. Sajikan dan nikmati selagi dingin. Selamat mencoba.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait