Galantine

Resep Galantine

Enggar Nugraheni Putri

Enggar Nugraheni Putri

5.0

(1 Rating)

Resep menggunakan campuran daging ayam dan sapi.

Bahan Utama

250 gram daging ayam giling

100 gram daging sapi giling

1 butir telur

50 gr tepung roti

Bumbu halus

1-2 siung bawang putih

1/2 sdt merica bubuk

1 sdt kaldu bubuk

1/2 sdt pala bubuk

Garam secukupnya

Cara Membuat

Siapkan baskom, masukkan semua bahan termasuk bumbu halus.

Langkah 1

Siapkan baskom, masukkan semua bahan termasuk bumbu halus.

Uleni hingga semua bahan tercampur rata, cicipi rasanya.

Langkah 2

Uleni hingga semua bahan tercampur rata, cicipi rasanya.

Siapkan plastik, timbang adonan seberat 200 gram, bentuk menjadi silinder.

Langkah 3

Siapkan plastik, timbang adonan seberat 200 gram, bentuk menjadi silinder.

Siapkan kukusan. Kukus selama 20-25 menit.

Langkah 4

Siapkan kukusan. Kukus selama 20-25 menit.

Setelah matang, dinginkan galantine, lalu dipotong agar tidak hancur. Galantine sudah dapat digunakan untuk olahan lainnya.

Langkah 5

Setelah matang, dinginkan galantine, lalu dipotong agar tidak hancur. Galantine sudah dapat digunakan untuk olahan lainnya.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait