Gyeran Bap #MENUTANGGALTUA

Resep Gyeran Bap #MENUTANGGALTUA

Vhita Hani

Vhita Hani

5.0

(1 Rating)

Lagi tanggal tua, sarapannya pakai telur ceplok ala Korean. Praktis banget dan bikinnya gak pakai lama. Resep untuk 1 porsi.

Bahan Utama

120 gr nasi panas

1 butir telur

Garam secukupnya

1 sdt kecap asin

½ sdt minyak wijen

1 batang daun bawang

Lada bubuk secukupnya

Cara Membuat

Iris tipis daun bawang, sisihkan.

Langkah 1

Iris tipis daun bawang, sisihkan.

Panaskan pan anti lengket, beri sedikit minyak. 
Buat sunny side egg : pecahkan telur, tunggu hingga setengah matang, tambahkan sedikit air di pinggir telur agar pinggiran telur tidak gosong. 
Beri sejumput lada dan garam.

Langkah 2

Panaskan pan anti lengket, beri sedikit minyak. Buat sunny side egg : pecahkan telur, tunggu hingga setengah matang, tambahkan sedikit air di pinggir telur agar pinggiran telur tidak gosong. Beri sejumput lada dan garam.

Masukkan nasi ke dalam mangkuk.

Langkah 3

Masukkan nasi ke dalam mangkuk.

Letakkan sunny side egg di atasnya. 
Taburi daun bawang.

Langkah 4

Letakkan sunny side egg di atasnya. Taburi daun bawang.

Beri kecap asin dan minyak wijen. 
Sajikan.

Langkah 5

Beri kecap asin dan minyak wijen. Sajikan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan: