Hati Ayam Bumbu Rujak

Resep Hati Ayam Bumbu Rujak

Atik Rusmiyati

Atik Rusmiyati

5.0

(1 Rating)

Resep olahan hati ayam.

Bahan Utama

4 pasang hati ayam

6 siung bawang merah

4 siung bawang putih

3 buah cabe merah keriting

10 buah cabe rawit

1 ruas jahe

1 buah tomat

3 sdm air asam jawa

1 batang serai, geprek

2 lembar daun jeruk

1 sdm gula

1 sdt kaldu bubuk

Garam secukupnya

Minyak goreng secukupnya

Cara Membuat

Potong-potong hati ayam, lalu cuci hingga bersih.

Langkah 1

Potong-potong hati ayam, lalu cuci hingga bersih.

Uleg bawang merah, bawang putih, jahe dan cabe hingga halus. Lalu potong-potong tomat.

Langkah 2

Uleg bawang merah, bawang putih, jahe dan cabe hingga halus. Lalu potong-potong tomat.

Panaskan minyak goreng, lalu tumis bumbu hingga harum.

Langkah 3

Panaskan minyak goreng, lalu tumis bumbu hingga harum.

Masukkan hati ayam, serai dan daun jeruk, aduk rata dengan bumbu.

Langkah 4

Masukkan hati ayam, serai dan daun jeruk, aduk rata dengan bumbu.

Tambahkan air asam jawa, gula, kaldu bubuk dan garam. Masak hingga air menyusut dan hati matang.

Langkah 5

Tambahkan air asam jawa, gula, kaldu bubuk dan garam. Masak hingga air menyusut dan hati matang.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan: