Japanese Corn Dog

Resep Japanese Corn Dog

Chef Arnold Poernomo

Chef Arnold Poernomo

4.0

(3944 Rating)

Japanese Corn Dog Ala Chef Arnold Poernomo, Wajib Dicoba!

Bahan Utama

Secukupnya sosis sesuai selera

100 ml saus tonkatsu

50 ml mayonaise jepang

10 gr bonito flakes / ikan asap serut

Secukupnya togarashi / bubuk cabai jepang

Secukupnya minyak untuk menggoreng

200 gr tepung terigu serbaguna

200 gr corn meal

1 sdt baking powder

1 sdt baking soda

Sejumput garam

2 butir telur

300 ml susu cair

Alat & Perlengkapan

Piring

Piring Saji

Advertisement

Cara Membuat

Campurkan seluruh bahan adonan corn dog dalam mangkuk besar.

Langkah 1

Campurkan seluruh bahan adonan corn dog dalam mangkuk besar.

Aduk hingga merata dan menjadi adonan yang kental.

Langkah 2

Aduk hingga merata dan menjadi adonan yang kental.

Tusukkan sosis, kemudian celupkan ke dalam adonan corndog.

Langkah 3

Tusukkan sosis, kemudian celupkan ke dalam adonan corndog.

Goreng corndog dalam minyak panas dan terendam. Gunakan api sedang. Masak hingga kuning kecoklatan. Tiriskan.

Langkah 4

Goreng corndog dalam minyak panas dan terendam. Gunakan api sedang. Masak hingga kuning kecoklatan. Tiriskan.

Susun corndog dalam piring, kemudian beri saus tonkatsu dan mayonaise, kemudian taburi dengan bonito flakes dan togarashi.

Langkah 5

Susun corndog dalam piring, kemudian beri saus tonkatsu dan mayonaise, kemudian taburi dengan bonito flakes dan togarashi.

Sajikan.

Langkah 6

Sajikan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Athaillah Ariqin

Athaillah Ariqin

Japanese Corn Dog

Pembuatan Resep

Simpel

Penilaian Resep

Enak Banget

gtau

Sumber Resep

Japanese Corn Dog

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait