Jengkol Goreng

Resep Jengkol Goreng

dapurtehnia

dapurtehnia

4.0

(2 Rating)

Untuk cocolan sambal terasi,nikmat sekali disajikan bersama ikan asin & tahu tempe goreng

Bahan Utama

250 gr jengkol

secukupnya minyak goreng

secukupnya garam

Cara Membuat

Rebus jengkol sampai empuk, angkat.

Langkah 1

Rebus jengkol sampai empuk, angkat.

Buang kulitnya, cuci bersih, lalu potong-potong sesuai selera.

Langkah 2

Buang kulitnya, cuci bersih, lalu potong-potong sesuai selera.

Panaskan minyak, goreng jengkol sampai layu.

Langkah 3

Panaskan minyak, goreng jengkol sampai layu.

Angkat & tiriskan minyaknya

Langkah 4

Angkat & tiriskan minyaknya

Beri secukupnya garam, aduk rata. Sajikan.

Langkah 5

Beri secukupnya garam, aduk rata. Sajikan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan: