Kacang Disko #JagoMasakMinggu11

Resep Kacang Disko #JagoMasakMinggu11

Siti Mudrikah

Siti Mudrikah

5.0

(5 Rating)

Camilan untuk hidangan lebaran.

Bahan Utama

500 gr kacang tanah kupas

2 butir putih telur

1 sdm gula

Bahan Kering:

125 gr tepung terigu

50 gr tepung maizena

1/2 sdm garam

1 sdt kaldu bubuk

Bumbu Halus:

5 siung bawang putih

2 buah cabe merah besar

5 buah cabe rawit

2 cm kencur

Cara Membuat

Campurkan semua bahan kering ke dalam wadah lalu aduk rata.

Langkah 1

Campurkan semua bahan kering ke dalam wadah lalu aduk rata.

Ulek semua bahan bumbu halus. Sisihkan.

Langkah 2

Ulek semua bahan bumbu halus. Sisihkan.

Mixer putih telur dan gula pasir hingga mengembang.

Langkah 3

Mixer putih telur dan gula pasir hingga mengembang.

Masukkan bumbu halus ke dalam adonan putih telur.

Langkah 4

Masukkan bumbu halus ke dalam adonan putih telur.

Masukkan kacang tanah ke dalam adonan telur yang bercampur bumbu. Aduk sampai rata.

Langkah 5

Masukkan kacang tanah ke dalam adonan telur yang bercampur bumbu. Aduk sampai rata.

Tambahkan sedikit demi sedikit campuran adonan kering. Aduk sampai rata.

Langkah 6

Tambahkan sedikit demi sedikit campuran adonan kering. Aduk sampai rata.

Tambahkan irisan daun jeruk. Aduk sampai rata.

Langkah 7

Tambahkan irisan daun jeruk. Aduk sampai rata.

Goreng kacang dengan api sedang sambil diaduk sampai kacang berwarna kuning kecoklatan atau sampai matang. Angkat dan tiriskan. Tunggu sampai dingin lalu simpan di dalam toples atau wadah kedap udara lainnya. Siap disajikan.

Langkah 8

Goreng kacang dengan api sedang sambil diaduk sampai kacang berwarna kuning kecoklatan atau sampai matang. Angkat dan tiriskan. Tunggu sampai dingin lalu simpan di dalam toples atau wadah kedap udara lainnya. Siap disajikan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Miftahul Jannah

Miftahul Jannah

Kacang Disko #JagoMasakMinggu11

Pembuatan Resep

Simpel

Penilaian Resep

Enak

#RecookYummy Rasanya enak,gurih Terima kasih resep nya🙏🙏🙏

Sumber Resep

Kacang Disko #JagoMasakMinggu11

Nulli

Nulli

Kacang Disko #JagoMasakMinggu11

Pembuatan Resep

Simpel

Penilaian Resep

Enak

Hallo mbk.. setor recook kacang diskonya mbk,ehh sepertinya puny...Lihat selengkapnya

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait