Kari Ayam Khas Palembang

Resep Kari Ayam Khas Palembang

Xavier Kitchen

Xavier Kitchen

5.0

(1 Rating)

Kari ayam merupakan salah satu hidangan khas Melayu yang memiliki cita rasa khas bumbu rempah. Olahan masakan dari daging ayam ini memang banyak diminLihat Selengkapnya

Bahan Utama

500 gr daging ayam

1 bungkus santan instan

1 buah bunga lawang

1 btg kayu manis

3 btg cengkeh

1/2 sdt adas sangrai

2 lbr daun jeruk

1 lt air mineral

Garam (secukupnya)

Gula (secukupnya)

Kaldu bubuk (secukupnya)

Minyak goreng (secukupnya)

Bahan Halus Dan Sangrai

7 siung bawang merah

4 siung bawang putih

2 butir kemiri sangrai

2 buah cabe merah

1/2 sdt jinten sangrai

Cara Membuat

Sangrai bumbu yang diperlukan.

Langkah 1

Sangrai bumbu yang diperlukan.

Haluskan bumbu yang telah disangrai.

Langkah 2

Haluskan bumbu yang telah disangrai.

Tumis bumbu halus bersama kayu manis, daun jeruk, bunga lawang, cengkeh hingga wangi.

Langkah 3

Tumis bumbu halus bersama kayu manis, daun jeruk, bunga lawang, cengkeh hingga wangi.

Masukkan ayam aduk rata.

Langkah 4

Masukkan ayam aduk rata.

Masukkan air kemudian gula, garam , kaldu bubuk. Masak hingg mendidih.

Langkah 5

Masukkan air kemudian gula, garam , kaldu bubuk. Masak hingg mendidih.

Tambahkan santan aduk rata dan koreksi rasa. Masak hingga matang.

Langkah 6

Tambahkan santan aduk rata dan koreksi rasa. Masak hingga matang.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait