Klepon Bunga Telang

Resep Klepon Bunga Telang

Astri Anjarwati

Astri Anjarwati

5.0

(1 Rating)

Salah satu kudapan favorit di rumah.

Bahan Utama

200 gr tepung ketan

50 gr tepung beras

1/2 sdt garam

2 sdm bunga telang kering

250 air

2 keping kecil gula merah, sisir

Kelapa parut secukupnya

Cara Membuat

Rebus air dan bunga telang hingga mendidih dan warnanya pekat.

Langkah 1

Rebus air dan bunga telang hingga mendidih dan warnanya pekat.

Selanjutnya saring air bunga telang kemudian sisihkan dan diamkan sebentar hingga hangat.

Langkah 2

Selanjutnya saring air bunga telang kemudian sisihkan dan diamkan sebentar hingga hangat.

Campur tepung ketan, tepung beras dan garam tuang air bunga telang sedikit demi sedikit uleni sampai adonan kalis dan bisa dibentuk.

Langkah 3

Campur tepung ketan, tepung beras dan garam tuang air bunga telang sedikit demi sedikit uleni sampai adonan kalis dan bisa dibentuk.

Ambil adonan secukupnya kemudian tambahkan gula merah secukupnya kemudian bulatkan.

Langkah 4

Ambil adonan secukupnya kemudian tambahkan gula merah secukupnya kemudian bulatkan.

Langsung masukkan adonan yang sudah dibentuk kedalam air mendidih dan rebus hingga mengapung dan matang.

Langkah 5

Langsung masukkan adonan yang sudah dibentuk kedalam air mendidih dan rebus hingga mengapung dan matang.

Setelah matang tiriskan dan gulingkan kedalam kelapa parut.

Langkah 6

Setelah matang tiriskan dan gulingkan kedalam kelapa parut.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait