kue garpu

Resep kue garpu

Hemi Chanel

Hemi Chanel

5.0

(3 Rating)

kue garpu cocok banget untuk sajian lebaran #RecookYummy

Bahan Utama

250 gr tepung terigu

5 sdm tepung tapioka

2 butir telur ayam

1/2 sdt penyedap rasa

1/2 sdt garam

75 gr margarin

100 ml air

Minyak goreng secukupnya

Alat & Perlengkapan

Garpu

Cara Membuat

Langkah yang pertama masukkan tepung terigu, tepung tapioka, garam, dan penyedap rasa, kemudian aduk sampai rata.

Langkah 1

Langkah yang pertama masukkan tepung terigu, tepung tapioka, garam, dan penyedap rasa, kemudian aduk sampai rata.

Kemudian tambahkan margarin dan telur, lalu aduk sampai rata.

Langkah 2

Kemudian tambahkan margarin dan telur, lalu aduk sampai rata.

Kemudian tambahkan air, lalu aduk hingga rata.

Langkah 3

Kemudian tambahkan air, lalu aduk hingga rata.

Kemudian tambahkan daun seledri, lalu aduk sampai rata dan aduk hingga kalis.

Langkah 4

Kemudian tambahkan daun seledri, lalu aduk sampai rata dan aduk hingga kalis.

Kemudian bentuk adonan dengan garpu.

Langkah 5

Kemudian bentuk adonan dengan garpu.

Kemudian goreng hingga matang dan siap disajikan.

Langkah 6

Kemudian goreng hingga matang dan siap disajikan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

amalia saras

amalia saras

kue garpu

Pembuatan Resep

Simpel

Penilaian Resep

Enak

#RecookYummy Kletikan soren bikin nggak berhenti ngunyah.. trima...Lihat selengkapnya

Sumber Resep

kue garpu

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait