Kulit Kebab

Resep Kulit Kebab

Annie Aprilia

Annie Aprilia

4.0

(16 Rating)

Ini resep kulit kebab/tortilanya anti gagal dan lentur banget. Biar dikepal-kepal ga robek.

Bahan Utama

300 gram tepung terigu

1 sdt garam

1 sdt baking powder double acting (Bpda)

190 ml air hangat

60 ml minyak sayur

Alat & Perlengkapan

Rolling Pin

Cara Membuat

Campur tepung, baking powder dan garam, aduk rata pakai wishk.

Langkah 1

Campur tepung, baking powder dan garam, aduk rata pakai wishk.

Campur air hangat dan minyak, tuang kedalam tepung secara bertahap sambil diaduk.

Langkah 2

Campur air hangat dan minyak, tuang kedalam tepung secara bertahap sambil diaduk.

Kemudian uleni sampai kalis, bulatkan adonan tutup kain biarkan 15 menit.

Langkah 3

Kemudian uleni sampai kalis, bulatkan adonan tutup kain biarkan 15 menit.

Setelah 15 menit uleni adonan sampai halus, kemudian bagi menjadi 13 bagian, bulatkan.

Langkah 4

Setelah 15 menit uleni adonan sampai halus, kemudian bagi menjadi 13 bagian, bulatkan.

Setelah dibulatkan pipihkan perlahan dengan rolling pin sampai ketebalan yang diinginkan.

Langkah 5

Setelah dibulatkan pipihkan perlahan dengan rolling pin sampai ketebalan yang diinginkan.

Panaskan pan anti lengket, kemudian panggang kulit kebab, jangan sampai bergelembung kemudian balik sampai matang dan angkat.

Langkah 6

Panaskan pan anti lengket, kemudian panggang kulit kebab, jangan sampai bergelembung kemudian balik sampai matang dan angkat.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Sinta Muller

Sinta Muller

Kulit Kebab

Pembuatan Resep

Simpel

Penilaian Resep

Enak

Assalamualaikum mba An,aku setor Recook kulit Kebab nya nih 😁 t...Lihat selengkapnya

Sumber Resep

Kulit Kebab

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait