Vhita Hani
5.0
(1 Rating)
Punya sisa oblok ayam betawi, saya kreasikan dengan sayuran dan bumbu dasar putih, jadilah lodeh ini.
Langkah 1
Siapkan oblok ayam betawi.
Langkah 2
Rebus air, masukkan daun salam, lengkuas, cabe rawit dan bumbu dasar putih.
Langkah 3
Masukkan oblok ayam.
Langkah 4
Masukkan labu siam dan buncis.
Langkah 5
Masukkan tempe.
Langkah 6
Bumbui garam, kaldu bubuk dan gula pasir. Tuang santan, aduk rata lalu tes rasa.
Yuk rating resep ini.
Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.
Belum ada recook di resep ini
Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!
Diskusi ()
Lihat Semua