Tika Sembiring
5.0
(2 Rating)
Biasanya pakai mie kuning basah. Berhubung tidak ada, diganti mie lidi aja. Walau bikinnya dengan bumbu sederhana, rasanya mantap juga. Aku bikin agak
Blender
Piring
Piring Saji
Advertisement
Langkah 1
Rebus mie lidi dengan 1000 ml air di tambah 1 sdm minyak goreng. Agar mie saat direbus, tidak lengket satu sama lain. Aduk-aduk ketika mendidih. Jika sudah masak, angkat dan cuci bersih mie sampai bersih. Kemudian tiriskan. Sisihkan.
Langkah 2
Blender bumbu hingga halus, sisihkan.
Langkah 3
Iris kol dan bersihkan taoge.
Langkah 4
Tumis bumbu halus dengan minyak, setelah bumbu matang, masukkan udang. Kemudian tumis sebentar.
Langkah 5
Masukkan mie, kol, bubuk kari, kecap manis, garam dan kaldu jamur. Aduk merata hingga bumbu tercampur.
Langkah 6
Tambahkan air, daun bawang, daun seledri, aduk kembali dan masak hingga mendidih. Lalu masukkan taoge dan tomat. Aduk merata dan koreksi rasa. Tata di piring lalu beri taburan kacang goreng.
Yuk rating resep ini.
Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.
Belum ada recook di resep ini
Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!
Diskusi ()
Lihat Semua