Mochi Ice Cream #JagoMasakMinggu4Periode2

Resep Mochi Ice Cream #JagoMasakMinggu4Periode2

Sekar

Sekar

4.0

(27 Rating)

Yang suka mochi ice cream sini merapat, yuk cobain bikin dirumah. 😋

Bahan Utama

5 sdm tepung ketan

2 sdm gula

6 sdm air

3 sdm tepung ketan, untuk taburan

secukupnya Es krim

secukupnya pewarna makanan

Alat & Perlengkapan

Sendok

Advertisement

Cara Membuat

Masukkan tepung ketan dan gula kedalam wadah.

Langkah 1

Masukkan tepung ketan dan gula kedalam wadah.

Tambahkan 6 sdm makan air kemudian aduk rata. Beri pewarna makanan, aduk lagi sampai rata.

Langkah 2

Tambahkan 6 sdm makan air kemudian aduk rata. Beri pewarna makanan, aduk lagi sampai rata.

Kukus selama 20 menit. Kemudian angkat.

Langkah 3

Kukus selama 20 menit. Kemudian angkat.

Aduk-aduk adonan yang masih panas.

Langkah 4

Aduk-aduk adonan yang masih panas.

Sangrai tepung ketan selama 2 menit.

Langkah 5

Sangrai tepung ketan selama 2 menit.

Taburkan tepung ketan pada papan atau talenan yang bersih. Kemudian letakkan adonan mochi diatasnya.

Langkah 6

Taburkan tepung ketan pada papan atau talenan yang bersih. Kemudian letakkan adonan mochi diatasnya.

Pipihkan adonan mochi menggunakan rolling spin.

Langkah 7

Pipihkan adonan mochi menggunakan rolling spin.

Letakkan adonan mochi yang sudah dipipihkan diatas mangkuk kecil , beri es krim 1 sendok es krim.

Langkah 8

Letakkan adonan mochi yang sudah dipipihkan diatas mangkuk kecil , beri es krim 1 sendok es krim.

Lipat adonan mochi hingga menutupi es krim. Masukkan kedalam kulkas kurang lebih dua jam.

Langkah 9

Lipat adonan mochi hingga menutupi es krim. Masukkan kedalam kulkas kurang lebih dua jam.

Mochi Ice cream siap dinikmati. 😋😋

Langkah 10

Mochi Ice cream siap dinikmati. 😋😋

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait