Nasi Telur Ceplok Khas Pontianak

Resep Nasi Telur Ceplok Khas Pontianak

Aisah

Aisah

5.0

(1 Rating)

Menu sarapan sat-set, yummy banget. Di sini saya tambahkan cabe rawit, kalau gak suka bisa di skip cabenya.

Bahan Utama

1 butir telur

2 siung bawang putih

1 batang daun bawang

1 buah cabe rawit

1 buah cabe merah keriting

3 sdm kecap manis

1 sdm kecap asin

Air secukupnya

Minyak goreng secukupnya

1 centong nasi hangat

Advertisement

Cara Membuat

Campur jadi satu kecap manis dan kecap asin, aduk rata dan tambahkan sedikit air.

Langkah 1

Campur jadi satu kecap manis dan kecap asin, aduk rata dan tambahkan sedikit air.

Siapkan bumbu bawang putih cincang halus, daun bawang iris halus dan cabe rawit iris serong.

Langkah 2

Siapkan bumbu bawang putih cincang halus, daun bawang iris halus dan cabe rawit iris serong.

Panaskan teflon, beri sedikit minyak, masak telur ceplok sampai matang. Angkat dan sisihkan.

Langkah 3

Panaskan teflon, beri sedikit minyak, masak telur ceplok sampai matang. Angkat dan sisihkan.

Tumis bawang putih dengan minyak hingga keemasan dan harum, lalu masukkan cabe rawit dan daun bawang, aduk rata.

Langkah 4

Tumis bawang putih dengan minyak hingga keemasan dan harum, lalu masukkan cabe rawit dan daun bawang, aduk rata.

Masukkan saos kecap, aduk sampai rata. Lalu matikan api.

Langkah 5

Masukkan saos kecap, aduk sampai rata. Lalu matikan api.

Siapkan piring, beri nasi hangat, tata telur di atas nasi lalu siram dengan saos kecap, beri taburan daun bawang dan siap disajikan.

Langkah 6

Siapkan piring, beri nasi hangat, tata telur di atas nasi lalu siram dengan saos kecap, beri taburan daun bawang dan siap disajikan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait