Faridha Sadik
5.0
(1 Rating)
Nasi Tempong salah satu sajian kuliner dari daerah Bayuwangi. Kata Tempong memiliki arti tampar (maksud arti dari kata tampar karena sambal yang disaj
Advertisement
Langkah 1
Haluskan bawang putih, kunyit, ketumbar, garam, kaldu bubuk. Campur ayam, bumbu halus, daun jeruk, serai, air lalu ungkep ayam hingga matang.
Langkah 2
Goreng ayam ungkep hingga semua sisi matang lalu angkat dan sisihkan.
Langkah 3
Haluskan bahan sambal, terasi, garam, kaldu jamur dan gula pasir. Koreksi rasa sesuai selera setelah itu sisihkan.
Langkah 4
Rebus kangkung dan tambahkan garam hingga layu. Angkat dan tiriskan.
Langkah 5
Goreng ikan asin hingga matang lalu angkat, tiriskan dan sisihkan.
Langkah 6
Campurkan air, garam, kaldu jamur dan kunyit di dalam mangkuk. Masukkan tempe dan marinasi selama 5 menit.
Langkah 7
Goreng tempe hingga semua sisi matang lalu angkat dan tiriskan.
Langkah 8
Tata nasi putih, ayam goreng, sayur rebus, timun, ikan asin dan sambal di piring, siap disajikan.
Yuk rating resep ini.
Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.
Belum ada recook di resep ini
Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!
Diskusi ()
Lihat Semua