Okonomiyaki Mie Instan

Resep Okonomiyaki Mie Instan

Astri Anjarwati

Astri Anjarwati

5.0

(2 Rating)

Untuk sarapan anak-anak pagi ini.

Bahan Utama

1 bks mie instan goreng

2 butir telur ayam

1 buah sosis, potong-potong

1 batang daun bawang, iris halus

2 lbr kol , iris halus

2 sdm tepung terigu

1/4 sdt garam

1/4 sdt lada bubuk

Air secukupnya

Bahan Pelengkap:

Saus sambal secukupnya

Mayonaise secukupnya

Advertisement

Cara Membuat

Rebus mie hingga lunak.

Langkah 1

Rebus mie hingga lunak.

Tiriskan mie kemudian tambahkan bumbunya aduk rata.

Langkah 2

Tiriskan mie kemudian tambahkan bumbunya aduk rata.

Campur tepung terigu, garam, lada bubuk dan air aduk rata kemudian tambahkan telur kocok hingga tercampur rata.

Langkah 3

Campur tepung terigu, garam, lada bubuk dan air aduk rata kemudian tambahkan telur kocok hingga tercampur rata.

Tambahkan kol, daun bawang dan sosis aduk hingga tercampur rata.

Langkah 4

Tambahkan kol, daun bawang dan sosis aduk hingga tercampur rata.

Panaskan teflon tuang sedikit minyak kemudian masukkan adonan mie, masak hingga bagian bawah matang.

Langkah 5

Panaskan teflon tuang sedikit minyak kemudian masukkan adonan mie, masak hingga bagian bawah matang.

Balik secara perlahan masak kembali hingga kedua adonan matang.

Langkah 6

Balik secara perlahan masak kembali hingga kedua adonan matang.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait