Orek Tempe Pete Cina

Resep Orek Tempe Pete Cina

Re Milik

Re Milik

5.0

(1 Rating)

Bosan dengan petai bisa coba dengan petai cina, rasanya masih mantul.

Bahan Utama

1 papan tempe

50 gr petai cina

2 cm lengkuas, geprek

2 lembar daun salam

3 buah cabai oren

3 siung bawang putih

3 siung bawang merah

2 sdm kecap manis

1 sdt kaldu jamur

½ sdt lada bubuk

½ sdt gula pasir

garam secukupnya

150 ml air

minyak goreng secukupnya

Alat & Perlengkapan

Kompor

Kuas

Cara Membuat

Siapkan bahan lalu iris bawang putih, bawang merah dan cabai lalu sisihkan.

Langkah 1

Siapkan bahan lalu iris bawang putih, bawang merah dan cabai lalu sisihkan.

Iris tempe kemudian goreng sampai agak kering dan kecoklatan, angkat dan tiriskan.

Langkah 2

Iris tempe kemudian goreng sampai agak kering dan kecoklatan, angkat dan tiriskan.

Panaskan minyak kemudian tumis bawang putih dan bawang merah sampai harum lalu tambahkan lengkuas, cabai dan daun salam, aduk merata.

Langkah 3

Panaskan minyak kemudian tumis bawang putih dan bawang merah sampai harum lalu tambahkan lengkuas, cabai dan daun salam, aduk merata.

Masukkan tempe dan air, diamkan sampai mendidih lalu tambahkan kecap, kaldu jamur, lada bubuk, gula pasir dan garam secukupnya. Aduk dan biarkan sampai bumbu meresap.

Langkah 4

Masukkan tempe dan air, diamkan sampai mendidih lalu tambahkan kecap, kaldu jamur, lada bubuk, gula pasir dan garam secukupnya. Aduk dan biarkan sampai bumbu meresap.

Cicipi rasa, kemudian masukkan petai cina lalu aduk.

Langkah 5

Cicipi rasa, kemudian masukkan petai cina lalu aduk.

Setelah matang, matikan kompor. Angkat dan sajikan.

Langkah 6

Setelah matang, matikan kompor. Angkat dan sajikan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait