Oseng Tempe Kacang Teri Kecap

Resep Oseng Tempe Kacang Teri Kecap

Eva Wijaya

Eva Wijaya

5.0

(1 Rating)

Menu satu ini selalu bisa bikin nambah nasi deh... menu sederhana tapi sungguh istimewa.

Bahan Utama

2 ikat kacang panjang

1 papan tempe

30 gr ikan teri tawar

5 siung bawang merah, rajang

5 siung bawang putih, rajang

10 biji cabe rawit

3 sdm kecap manis

1 sdt gula pasir

1/2 sdt lada bubuk

1 sdt garam

1 1/2 sdt kaldu bubuk

Secukupnya minyak goreng untuk menumis

Secukupnya air

Cara Membuat

Goreng tempe setengah kering, tiriskan.

Langkah 1

Goreng tempe setengah kering, tiriskan.

Tumis bawang dan cabe sampai harum dan layu.

Langkah 2

Tumis bawang dan cabe sampai harum dan layu.

Masukan kacang panjang, tambahkan sedikit air masak sampai setengah matang.

Langkah 3

Masukan kacang panjang, tambahkan sedikit air masak sampai setengah matang.

Masukan tempe goreng dan teri yang sudah digoreng, aduk.

Langkah 4

Masukan tempe goreng dan teri yang sudah digoreng, aduk.

Tambahkan kecap manis, gula, garam, kaldu bubuk, dan lada, aduk kembali sampai semua bumbu tercampur rata dan meresap.

Langkah 5

Tambahkan kecap manis, gula, garam, kaldu bubuk, dan lada, aduk kembali sampai semua bumbu tercampur rata dan meresap.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan: