Itis Kitchen
5.0
(1 Rating)
Resep favorit dari Mama. Rasanya makhyus pengen nambah terus!
Panci
Panci Besar
Panci Kecil
Advertisement
Langkah 1
Bersihkan buah parenya, potong dua bagian dan buang bagian tengah buah. Rebus hingga matang. Angkat. Dinginkan.
Langkah 2
Campur kelapa parut sangrai, abon ikan, garam, ketumbar dan telur. Aduk hingga rata. Sisihkan.
Langkah 3
Masukkan bahan isian ke dalam pare hingga padat. Sisihkan.
Langkah 4
Siapkan panci. Masukkan santan (kekentalannya sesuai selera). Masukkan pare isi. Masak dengan api kecil-sedang. Tambahkan kunyit bubuk, aduk dengan pelan.
Langkah 5
Haluskan bawang putih, bawang merah, jahe, kemiri. Masukkan ke dalam masakan. Tambahkan serai geprek. Masak dengan api kecil. Setelah bumbu menyerap, matikan api. Sayur pare atau paria kambu siap disantap.
Yuk rating resep ini.
Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.
Belum ada recook di resep ini
Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!
Diskusi ()
Lihat Semua