Laila Dawud
5.0
(1 Rating)
Menu favorit kami sekeluarga, dinikmati dengan nasi hangat dan kerupuk makin nendang. Cabainya sesuaikan dengan selera saja. Happy Cooking Sobat Yum
3 ekor ikan mujaer
2 sdm bumbu soto
100 ml air
Langkah 1
Bersihkan Ikan dari sisik dan insang kemudian cuci bersih dan garit ikan.
Langkah 2
Lumuri ikan dengan bumbu soto dan air diamkan selama 15-20 menit.
Langkah 3
Panaskan minyak lalu masukkan ikan, goreng hingga kuning keemasan. Angkat dan tiriskan.
Langkah 4
Goreng tomat, cabai dan bawang hingga matang kemudian tiriskan. Di atas cobek tambahkan gula, terasi, garam dan kaldu jamur.
Langkah 5
Ulek sambal hingga halus kemudian letakkan di atas ikan mujaer dan penyet perlahan.
Yuk rating resep ini.
Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.
Belum ada recook di resep ini
Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!
Diskusi ()
Lihat Semua