Pesmol Ikan Mas Cabai Pedas

Resep Pesmol Ikan Mas Cabai Pedas

Wahid Nur Fajri

Wahid Nur Fajri

5.0

(1 Rating)

Cocok untuk lauk sehari hari

Bahan Utama

2 ekor ikan mas

2 siung bawang merah

2 siung bawang putih

3 buah cabai keriting

3 buah cabai rawit

1 ruas jahe

2 buah pala

1 buah jeruk nipis

secukupnya garam

Secukupnya gula

Secukupnya lada bubuk

Secukupnya kaldu instan

Secukupnya penyedap rasa

200 ml air

Alat & Perlengkapan

Blender

Cara Membuat

Siapkan bahan bahan untuk dihaluskan berupa bawang merah, bawang putih, cabe rawit, cabe keriting, jahe dan pala.

Langkah 1

Siapkan bahan bahan untuk dihaluskan berupa bawang merah, bawang putih, cabe rawit, cabe keriting, jahe dan pala.

Haluskan bahan tersebut dengan blender (kecuali cabai dipotong).

Langkah 2

Haluskan bahan tersebut dengan blender (kecuali cabai dipotong).

Beri perasan jeruk nipis pada ikan.

Langkah 3

Beri perasan jeruk nipis pada ikan.

Masukan bumbu yang sudah dihaluskan, ikan mas, dan cabai yang sudah dipotong.

Langkah 4

Masukan bumbu yang sudah dihaluskan, ikan mas, dan cabai yang sudah dipotong.

Tambahkan gula, garam, lada bubuk, kaldu instan, dan penyedap rasa.

Langkah 5

Tambahkan gula, garam, lada bubuk, kaldu instan, dan penyedap rasa.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait