Pisang Goreng Kribo #JagoMasak2022

Resep Pisang Goreng Kribo #JagoMasak2022

diah ayu ap

diah ayu ap

5.0

(1 Rating)

Suka banget dengan pisang goreng, biasanya digoreng gitu aja, kali ini dibuat pakai kriuk ala kremes yang ekstra biar makin mantap.

Bahan Utama

2 buah pisang tanduk

120 gr tepung terigu

60 gr tepung beras

50 gr tepung tapioka

2 sdm gula pasir

Sejumput garam

Sejumput vanili bubuk

1/2 butir telur kocok lepas

400 ml air

Alat & Perlengkapan

Sendok Sayur

Sendok

Advertisement

Cara Membuat

Campur bahan kering, aduk rata. Tambahkan 1/2 bagian air. Aduk rata.

Langkah 1

Campur bahan kering, aduk rata. Tambahkan 1/2 bagian air. Aduk rata.

Bagi 2 adonan, sisihkan yang satu bagian untuk pencelup pisang.

Langkah 2

Bagi 2 adonan, sisihkan yang satu bagian untuk pencelup pisang.

Bagian lain tambahkan sisa air, dan kuning telur. Aduk rata, adonan akan sangat encer.

Langkah 3

Bagian lain tambahkan sisa air, dan kuning telur. Aduk rata, adonan akan sangat encer.

Potong tipis pisang, celupkan dalam adonan kental.

Langkah 4

Potong tipis pisang, celupkan dalam adonan kental.

Panaskan minyak, tuang dengan sendok sayur perlahan dan cukup tinggi adonan encer ke dalam minyak panas agar menyebar.

Langkah 5

Panaskan minyak, tuang dengan sendok sayur perlahan dan cukup tinggi adonan encer ke dalam minyak panas agar menyebar.

Setelah adonan encer menyebar, masukkan pisang diatasnya, lalu tutup pisang dengan adonan encer tadi. Goreng hingga keemasan.

Langkah 6

Setelah adonan encer menyebar, masukkan pisang diatasnya, lalu tutup pisang dengan adonan encer tadi. Goreng hingga keemasan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait