Pisang Goreng Madu #KURCEPPEJUANGRESEPNUSANTARA

Resep Pisang Goreng Madu #KURCEPPEJUANGRESEPNUSANTARA

Azsha Ramadhani

Azsha Ramadhani

5.0

(1 Rating)

Cocok banget buat camilan di sore hari.

Bahan Utama

3 buah pisang nangka

5 sdm tepung terigu

2 sdm tepung beras

1/4 sdt baking powder

1/4 sdt vanili bubuk

2 sdm madu

Secukupnya air

Cara Membuat

Masukkan tepung terigu, tepung beras, madu, baking powder dan vanili bubuk.

Langkah 1

Masukkan tepung terigu, tepung beras, madu, baking powder dan vanili bubuk.

Tuang air secukupnya aduk rata.

Langkah 2

Tuang air secukupnya aduk rata.

Potong pisang kotak kecil.

Langkah 3

Potong pisang kotak kecil.

Lalu campur pisang dengan adonan tepung aduk rata.

Langkah 4

Lalu campur pisang dengan adonan tepung aduk rata.

Masukkan secukupnya adonan ke minyak panas, lalu goreng sampai kering kecoklatan, tiriskan.

Langkah 5

Masukkan secukupnya adonan ke minyak panas, lalu goreng sampai kering kecoklatan, tiriskan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait