Pisang Goreng Tabur Keju

Resep Pisang Goreng Tabur Keju

Muthia

Muthia

5.0

(1 Rating)

Enak buat cemilan sore. Apalagi ditaburi keju anak-anak pasti suka.

Bahan Utama

3 buah pisang tanduk

Keju parut secukupnya

1/2 kg minyak goreng

1/4 sdt garam

300 ml air matang

2 bungkus tepung terigu instan

Alat & Perlengkapan

Wajan

Cara Membuat

Siapkan pisang tanduk.

Langkah 1

Siapkan pisang tanduk.

Lalu kupas kulit lalu iris serong serong, sisihkan.

Langkah 2

Lalu kupas kulit lalu iris serong serong, sisihkan.

Siapkan tepung ke dalam mangkok dan garam. Aduk rata.

Langkah 3

Siapkan tepung ke dalam mangkok dan garam. Aduk rata.

Lalu beri air, aduk rata.

Langkah 4

Lalu beri air, aduk rata.

Lalu masukkan pisang yang sudah diiris serong, aduk rata.

Langkah 5

Lalu masukkan pisang yang sudah diiris serong, aduk rata.

Siapkan wajan lalu isi minyak goreng. Tunggu minyak panas. Lalu masukkan pisang. Goreng sampai satu sisi kekuningan. Balikkan satu sisi lainnya goreng sampai kekuningan juga. Goreng sampai matang.

Langkah 6

Siapkan wajan lalu isi minyak goreng. Tunggu minyak panas. Lalu masukkan pisang. Goreng sampai satu sisi kekuningan. Balikkan satu sisi lainnya goreng sampai kekuningan juga. Goreng sampai matang.

Lalu angkat dan tiriskan.

Langkah 7

Lalu angkat dan tiriskan.

Siapkan keju dan parut keju secukupnya.

Langkah 8

Siapkan keju dan parut keju secukupnya.

Lalu taburi diatas pisang goreng. Siap disajikan.

Langkah 9

Lalu taburi diatas pisang goreng. Siap disajikan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait