Pisang molen mini

Resep Pisang molen mini

Azsha Ramadhani

Azsha Ramadhani

5.0

(1 Rating)

Enak banget buat ngemil sore hari

Bahan Utama

125 gr tepung terigu

1 sdm gula pasir

1 1/2 sdm margarin

Sejumput garam

Secukupnya air

Bahan Penyedap

1/4 sdt pasta vanila

Isian :

3 buah pisang nangka

Advertisement

Cara Membuat

Masukan tepung terigu, gula pasir, pasta vanila, garam dan margarin kedalam wadah

Langkah 1

Masukan tepung terigu, gula pasir, pasta vanila, garam dan margarin kedalam wadah

Tuang air sedikit demi sedikit aduk dan uleni sampai dapat adonan pas dan mudah dibentuk, bulatkan lalu diamkan 10 menit

Langkah 2

Tuang air sedikit demi sedikit aduk dan uleni sampai dapat adonan pas dan mudah dibentuk, bulatkan lalu diamkan 10 menit

Sembari menunggu, kupas pisang lalu potong kecil kecil

Langkah 3

Sembari menunggu, kupas pisang lalu potong kecil kecil

Setelah 10 menit, ambil secukupnya adonan gilas sampai tipis lalu potong seperti gambar

Langkah 4

Setelah 10 menit, ambil secukupnya adonan gilas sampai tipis lalu potong seperti gambar

Ambil 1 potongan pisang lalu lilitkan gilasan adonan kulit tadi, lakukan sampai selesai

Langkah 5

Ambil 1 potongan pisang lalu lilitkan gilasan adonan kulit tadi, lakukan sampai selesai

Goreng diminyak panas sampai matang dan keemasan, tiriskan

Langkah 6

Goreng diminyak panas sampai matang dan keemasan, tiriskan

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait