Portuguese Egg Tart

Resep Portuguese Egg Tart

Laila Dawud

Laila Dawud

5.0

(1 Rating)

Bikin Portuguese Egg Tart sendiri dari rumah jauh lebih memuaskan makannya dan rasanya lebih enak. Saya menggunakan kulit pastry instan, Happy CookingLihat Selengkapnya

Bahan Utama

2 lbr kulit pastry instan

Bahan Fla :

1 butir kuning telur

50 ml kental manis

3 sdm gula pasir

60 ml susu cair full cream

½ sdm tepung maizena

¼ sdt pasta vanilla

Alat & Perlengkapan

Loyang

Oven

Advertisement

Cara Membuat

Cetak kulit pastry yang sudah suhu ruang.

Langkah 1

Cetak kulit pastry yang sudah suhu ruang.

Letakkan kulit pastry di dalam loyang pie yang sudah diolesi dengan margarin, sisihkan.

Langkah 2

Letakkan kulit pastry di dalam loyang pie yang sudah diolesi dengan margarin, sisihkan.

Campur semua bahan fla menjadi satu aduk rata.

Langkah 3

Campur semua bahan fla menjadi satu aduk rata.

Masak bahan fla dengan api sedang sambil diaduk hingga mengental. Matikan api.

Langkah 4

Masak bahan fla dengan api sedang sambil diaduk hingga mengental. Matikan api.

Tuang fla diatas kulit pie.

Langkah 5

Tuang fla diatas kulit pie.

Panaskan oven terlebih dahulu kemudian masukkan portuguese egg tart ke dalam oven, panggang selama 30 menit didalam rak tengah dengan api besar hingga egg tart matang, sesekali sambil dilihat supaya egg tart tidak gosong.

Langkah 6

Panaskan oven terlebih dahulu kemudian masukkan portuguese egg tart ke dalam oven, panggang selama 30 menit didalam rak tengah dengan api besar hingga egg tart matang, sesekali sambil dilihat supaya egg tart tidak gosong.

Setelah egg tart matang, keluarkan egg tart dari cetakan lalu tunggu dingin dan siap dinikmati. Yummy!

Langkah 7

Setelah egg tart matang, keluarkan egg tart dari cetakan lalu tunggu dingin dan siap dinikmati. Yummy!

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait