Prol Tape Keju #KURCEPCEMILANANAK

Resep Prol Tape Keju #KURCEPCEMILANANAK

Friska Resmi Sunarto Putri

Friska Resmi Sunarto Putri

5.0

(1 Rating)

Perpaduan tape, santan dan keju, camilan yang pas buat si kecil.

Bahan Utama

250 gram tape singkong

25 gram gula pasir

50 gram tepung terigu

76 ml santan

50 gram butter, cairkan

2 butir telur ayam

1/4 sdt pasta susu

Garam secukupnya

Bahan Topping

Keju parut secukupnya

Cara Membuat

Dalam bowl, campur tape singkong, gula pasir dan garam, aduk dengan whisk hingga gula pasir larut, tambahkan telur ayam lalu kocok hingga mengembang.

Langkah 1

Dalam bowl, campur tape singkong, gula pasir dan garam, aduk dengan whisk hingga gula pasir larut, tambahkan telur ayam lalu kocok hingga mengembang.

Tambahkan tepung terigu dan vanili susu, aduk hingga rata.

Langkah 2

Tambahkan tepung terigu dan vanili susu, aduk hingga rata.

Tambahkan santan, aduk hingga rata.

Langkah 3

Tambahkan santan, aduk hingga rata.

Tambahkan margarin cair, aduk balik dengan spatula.

Langkah 4

Tambahkan margarin cair, aduk balik dengan spatula.

Tuang pada loyang yang sudah dipoles margarin, taburi parutan keju, panggang selama 30 menit dengan suhu 170°C . Oven sebelumnya sudah dipanaskan selama 10 menit.

Langkah 5

Tuang pada loyang yang sudah dipoles margarin, taburi parutan keju, panggang selama 30 menit dengan suhu 170°C . Oven sebelumnya sudah dipanaskan selama 10 menit.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait