Pukis Bulat Pandan

Resep Pukis Bulat Pandan

Astri Anjarwati

Astri Anjarwati

5.0

(1 Rating)

Mengisi kegabutan siang ini😁.

Bahan Utama

70 gr gula pasir

1 butir telur

125 gr tepung terigu

200 ml santan hangat

1/2 sdt ragi instan

50 gr margarin, lelehkan

1/2 sdt pasta pandan

Cara Membuat

Campur gula pasir dan telur, kocok menggunakan whisk sampai gula larut.

Langkah 1

Campur gula pasir dan telur, kocok menggunakan whisk sampai gula larut.

Tambahkan tepung dan santan aduk kembali hingga rata.

Langkah 2

Tambahkan tepung dan santan aduk kembali hingga rata.

Selanjutnya masukkan margarin dan pasta pandan, aduk kembali hingga tercampur rata. Tutup adonan dengan serbet bersih dan istirahatkan selama 1 jam.

Langkah 3

Selanjutnya masukkan margarin dan pasta pandan, aduk kembali hingga tercampur rata. Tutup adonan dengan serbet bersih dan istirahatkan selama 1 jam.

Aduk adonan yang telah diistirahatkan.

Langkah 4

Aduk adonan yang telah diistirahatkan.

Panaskan cetakan olesi dengan sedikit margarin, tuang 3/4 adonan kedalam cetakan panggang sampai berlubang-lubang.

Langkah 5

Panaskan cetakan olesi dengan sedikit margarin, tuang 3/4 adonan kedalam cetakan panggang sampai berlubang-lubang.

Setelah adonan setengah matang tutup dan panggang hingga bagian atasnya tidak basah.

Langkah 6

Setelah adonan setengah matang tutup dan panggang hingga bagian atasnya tidak basah.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan: