Rendang Daging

Resep Rendang Daging

Lilis Dapoer Tara

Lilis Dapoer Tara

5.0

(1 Rating)

Yuk bikin makanan yang nikmat ini.

Bahan Utama

500 gram daging sapi, presto selama 20 menit

1 liter santan

8 siung bawang merah

5 siung bawang putih

10 buah cabe merah, sesuai selera

1 ruas kunyit

1 ruas kengkuas

1 ruas jahe

1 batang sereh

4 lembar daun jeruk

2 lembar daun salam

2 bunga lawang

1 batang kayu manis

2 buah cengkih

2 buah kapulaga

1/2 sdt lada bubuk

1 sdt ketumbar

1 sdt garam, sesuai selera

1/2 sdm gula, sesuai selera

1/2 sdt kaldu bubuk, sesuai selera

Advertisement

Cara Membuat

Haluskan bawang merah, bawang putih, cabe merah keriting jahe, lengkuas, lada dan ketumbar hingga halus. Panaskan minyak kemudian tumis bumbu, masukkan daun salam, daun serai dan daun jeruk. Tumis hingga harum.

Langkah 1

Haluskan bawang merah, bawang putih, cabe merah keriting jahe, lengkuas, lada dan ketumbar hingga halus. Panaskan minyak kemudian tumis bumbu, masukkan daun salam, daun serai dan daun jeruk. Tumis hingga harum.

Masukan santan.

Langkah 2

Masukan santan.

Tambahkan cengkih, kayu manis, kapulaga dan bunga lawang. Aduk rata.

Langkah 3

Tambahkan cengkih, kayu manis, kapulaga dan bunga lawang. Aduk rata.

Masukan daging dan air sisa presto. Aduk rata.

Langkah 4

Masukan daging dan air sisa presto. Aduk rata.

Tambahkan garam, gula, dan kaldu bubuk. Masak hingga santan menyusut. Jangan lupa test rasa. Angkat dan sajikan.

Langkah 5

Tambahkan garam, gula, dan kaldu bubuk. Masak hingga santan menyusut. Jangan lupa test rasa. Angkat dan sajikan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait