Rendang Daging Sapi

Resep Rendang Daging Sapi

Ovie Kholifatun

Ovie Kholifatun

5.0

(1 Rating)

Kita ketahui rendang itu makanan yang berasal dari Sumatera Barat Indonesia. Selain rasanya yang kaya sekali dengan rempah-rempah, daging ini juga empLihat Selengkapnya

Bahan Utama

½ kg daging sapi

2 batang sereh

3 lembar daun salam

5 lembar daun jeruk

2 jempol lengkuas

200 ml santan kental

700 ml santan encer

1 mangkuk kecil Gongseng Kelapa, Gongseng dari ½ butir kelapa

Secukupnya gula merah yang sudah disisir

Secukupnya kaldu bubuk rasa sapi

Secukupnya garam halus

Bumbu Halus:

7 siung bawang merah

4 siung bawang putih

1 ons cabe rawit merah

3 butir kemiri

1 jempol jahe

½ sdt ketumbar

Advertisement

Cara Membuat

Rebus daging sampai setengah matang lalu potong sesuai selera.

Langkah 1

Rebus daging sampai setengah matang lalu potong sesuai selera.

Siapkan bumbu halus, daun jeruk, daun salam, lengkuas, dan sereh. Yang sudah digeprek.

Langkah 2

Siapkan bumbu halus, daun jeruk, daun salam, lengkuas, dan sereh. Yang sudah digeprek.

Siapkan wajan, masukkan semua bumbu, daging, dan santan encer. Aduk-aduk sambil dimasak dengan api sedang sampai santan menyusut.

Langkah 3

Siapkan wajan, masukkan semua bumbu, daging, dan santan encer. Aduk-aduk sambil dimasak dengan api sedang sampai santan menyusut.

Masukkan Gongseng Kelapa dan santan kental. Aduk-aduk kembali sampai santan kembali mendidih. Masak sampai air menyusut kembali. Sesekali diaduk supaya tidak gosong bagian bawahnya. Tambahkan garam, gula, dan penyedap.

Langkah 4

Masukkan Gongseng Kelapa dan santan kental. Aduk-aduk kembali sampai santan kembali mendidih. Masak sampai air menyusut kembali. Sesekali diaduk supaya tidak gosong bagian bawahnya. Tambahkan garam, gula, dan penyedap.

Koreksi rasa dan siap disajikan. Untuk yang suka rendang kering bisa dimasak lagi.

Langkah 5

Koreksi rasa dan siap disajikan. Untuk yang suka rendang kering bisa dimasak lagi.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait