Rolade Tahu

Resep Rolade Tahu

Bunda Cony

Bunda Cony

5.0

(1 Rating)

Menu akhir bulan, yang gampang bikinnya, cocok buat anak-anak .. #RecookIMY2021

Bahan Utama

10 buah tahu kuning

200 gr ayam giling

150 gr tepung terigu

75 gr tepung beras

3 sdt kaldu jamur

2 sdt garam

2 butir telur

3 butir telur kocok

Alat & Perlengkapan

Kukusan

Teflon

Advertisement

Cara Membuat

Siapkan wadah, lumatkan tahu, masukan ayam giling, aduk hingga tercampur rata.

Langkah 1

Siapkan wadah, lumatkan tahu, masukan ayam giling, aduk hingga tercampur rata.

Masukan tepung terigu, tepung beras, garam, kaldu jamur dan telur.

Langkah 2

Masukan tepung terigu, tepung beras, garam, kaldu jamur dan telur.

Aduk hingga tercampur rata.

Langkah 3

Aduk hingga tercampur rata.

Panaskan teflon masukan telur kocok secukupnya, masak hingga matang.

Langkah 4

Panaskan teflon masukan telur kocok secukupnya, masak hingga matang.

Susun plastik warp, kulit telur, masukan tahu ratakan ya.

Langkah 5

Susun plastik warp, kulit telur, masukan tahu ratakan ya.

Lalu gulung.

Langkah 6

Lalu gulung.

Panaskan kukusan, kukus selama 30 menit, potong sajikan.

Langkah 7

Panaskan kukusan, kukus selama 30 menit, potong sajikan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait